Tingkatkan Keamanan, Kapolsek Ngantang Polres Batu Bersama Anggota Giatkan Patroli Obyek Vital Dan Wisata Kec. Ngantang

Tingkatkan Keamanan, Kapolsek Ngantang Polres Batu Bersama Anggota Giatkan Patroli Obyek Vital Dan Wisata Kec. Ngantang

Tingkatkan Keamanan, Kapolsek Ngantang Polres Batu Bersama Anggota Giatkan Patroli Obyek Vital Dan Wisata Kec. Ngantang

Untuk mengantisipasi kerawanan terjadinya Curas, Curat, Curanmor dan silaturrahmi dengan pimpinan PATA Selorejo, AKP Sahraku, SH dengan Anggota Polsek Ngantang melaksanakan kegiatan patroli pada obyek vital PLTA Selorejo dan wisata Selorejo. (22/10)

Kegiatan patroli di obyek vital merupakan kebijakan Kapolres Batu Akbp Budi Hermanto S.I.K, M.Si untuk mengaplikasikan Program Kapolri PROMOTER dan Kapolda Jatim PATUH yang dilaksanakan dalam bentuk giat melayani, melindungi, dan mengayomi masyarakat.

Dengan melaksanakan patroli kawasan obyek vital dan wisata memberikan rasa aman terhadap pengunjung dan pengelola wisata selorejo di wilayah Hukum Polsek Ngantang.

Tingkatkan Keamanan, Polsek Batu Polres Batu Laksanakan Patroli Taman Wisata

Tingkatkan Keamanan, Polsek Batu Polres Batu Laksanakan Patroli Taman Wisata

Tingkatkan Keamanan, Polsek Bumiaji Polres Batu Laksanakan Patroli Taman Wisata

Dalam memberikan rasa aman kepada pengunjung Wisata dan masyarakat pada umumnya, Anggota Polsek Bumiaji melaksanakan patroli taman wisata coban talun, kota batu sebagai kota pariwisata nomor 2 setelah bali menjadi atensi bagi polres batu untuk tetap mengedepankan keamanan para wisatawan kota Batu. (22/10)

Dalam hal ini polsek bumiaji melaksanakan patroli rutin ke tempat pariwisata . desa tulungrejo terdapat obyek wisata coban talun.  Giat perkumpulan mobil jib / katana dalam rangka reuni  jib katana club kurang lebih tiga puluh ( 30 ) jib katana berkumpul di taman wisata coban talun untuk peserta dari kota wisata batu berjln aman lancar

Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Bersama 3 Pilar Adakan Pengajian Dan Santunan Anak Yatim

Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Bersama 3 Pilar Adakan Pengajian Dan Santunan Anak Yatim

 Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Bersama 3 Pilar Adakan Pengajian Dan Santunan Anak Yatim

Sebagai bentuk sinergitas bersama 3 Pilar, Bhabinkamtibmas ds junrejo Aipda Bambang HS bersama 3 pilar adakan pengajian dan santunan anak yatim di kantor balai desa Junrejp kec Junrejo kota batu. Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka menyambut tahun baru islam 1439 H serta diisi ceramah agama oleh KH Anas Fauzi dari kota Malang. (22/10)

Dalam ceramahnya ustad KH Anas Fauzi mengatakan perlu adanya berbagi suka khususnya pada anak yatim piatu dan memang sebagian rejeki kita itu milik orang lain kata ustad. Selama kegiatan berlangsung berjalan aman dan tertib.

Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Pengamanan Penebangan Pohon  Guna Pelebaran Jalan

Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Pengamanan Penebangan Pohon Guna Pelebaran Jalan

Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Pengamanan Penebangan Pohon  Guna Pelebaran Jalan

Kanit sabhara polsek junrejo Aiptu Abdul Aziz beserta 3 anggota melaksanakan pengamanan penebangan pohon di jl Ir Soekarno beji junrejo kota Batu. Penebangan pohon tersebut dimaksudkan untuk pelebaran jalam Ir soekarno guna antisi pasi kepadatan arus lalin setelah dibukanya tempat rekreasi jatim park 3 di Batu. Minggu,22/10.

Dikarenakan rawan macet maupun padat arus maka kanit sabhara polsek junrejo berinisiatif untuk penjagaan dan pengaturan arus lalin.Disamping pengaturan dan penjagaan lalin kanit sabhara juga ikut menggergaji kayu bersama dinas pekerjaan umum maupun masyarakat.

Tanggapan masyarakat terhadap polri yang melaksanakan pengamanan maupun ikut kerja bhakti tetsebut dinilai Ssangat positif.