KAPOLSEK BATU KOTA POLRES BATU MELAKUKAN KEGIATAN KERJA BAKTI MEMBERSIHKAN SEPANJANG SUNGAI  BERSAMA-SAMA MASYARAKAT PEDULI LINGKUNGAN.

KAPOLSEK BATU KOTA POLRES BATU MELAKUKAN KEGIATAN KERJA BAKTI MEMBERSIHKAN SEPANJANG SUNGAI BERSAMA-SAMA MASYARAKAT PEDULI LINGKUNGAN.

KAPOLSEK BATU KOTA POLRES BATU MELAKUKAN KEGIATAN KERJA BAKTI MEMBERSIHKAN SEPANJANG SUNGAI  BERSAMA-SAMA MASYARAKAT PEDULI LINGKUNGAN.

Pada hari Minggu 15 Oktober 2017 pukul.07.30 Wib s/d 11.20 wib,bertempat di Jalan.Indragiri (sungai depan Kompleks YPPII) Kel.Songgokerto Kec. Batu Kota Batu.

Kapolsek Batu Kota AKP.Arinto Priyo Sularso,S.H.bersama anggota melaksanakan kegiatan kerja bhakti bersih bersih-bersih di lingkungan kali.

Ikut dalam kegiatan ini dari Kantor Lingkungan Hidup Kota Batu,Dinas Kebersihan Kota Batu,Staaf dan Linmas Kelurahan Songgokerto serta Dosen,Staf dan mahasiswa Sekolah Thelogia YPPII Kota Batu dan komunitas peduli lingkungan-sebanyak 56 orang.

Kegiatan dilakukan di sepanjang sungai yang berada di Jln indragiri depan Komplek YPPII membersihkan sampah-sampah yang di buang di sungai serta permbersihan kali dari rumput semak belukar yang menghambat aliran air pada sungai tersebut.

Selain itu kegiatan ini mengajak masyarakat untuk peduli dan cinta pada lingkungan alam sekitar dengan tidak membuang sampah di sembarang tempat mengembalikan ekosistem yang ada pada sungai.

Selama kegiatan berjalan aman lancar dan kondusif.