Bhabin Polsek Batu Polres Batu Giat Sambang Ke Tempat Usaha Dagang Sembako

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Giat Sambang Ke Tempat Usaha Dagang Sembako

DOOR TO DOOR BHABIN KEL. NGAGLIK POLSEK BATU KOTA KUNJUNGI TEMPAT USAHA BHABIN SAMPAIKAN PESAN KAMTIBMAS

Pada hari Kamis (3/5/2018) pukul.13.30 Wib s/d pukul.14.15 Wib.BRIGADIR.ARI YUDIANTONO. Bhabinkamtibmas Kelurahan Ngaglik Polsek Batu Kota.

Melaksanakan kegiatan Kemitraan Kunjungan ke tempat usaha Ibu. Suliani JL.Abd Gani Atas Kel.Ngaglik Kec.Batu Kota Batu.

Dalam kegiatan tersebut BRIGADIR. ARI YUDIANTONO menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas kepada karyawan agar tetap meningkatkan kewaspadaan di lingkungan sekitar Toko.

Selain itu juga di sampaikan peningkatan kewaspadaan terutama parkir ranmor dari konsumen agar di lengkapi dengan kunci ganda dan petugas parkir dihimbau untuk lebih teliti keluar masuk sebagai upaya antisipasi rawan tindak kriminalitas.

Apabila ada informasi berkaitan dengan kamtibmas segera kordinasi dan menyampaikan kepada Bhabinkamtibmas dengan menghubungi No Telpon yang sudah tercantum dalam Kartu Pintar Reaktif.

Kegiatan ini kunjungan merupakan salah satu bagian dari tugas Binmas sebagai pengemban fungsi preemtif dalam rangka menjalin kemitraan antara Polri dengan semua potensi masyarakat untuk mewujudkan situasi yang aman dan kondusif.

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Giatkan DDS

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Giatkan DDS

Bhabinkamtibmas Polsek Batu Polres Batu Giatkan DDS Ke Tokoh Pemuda

Dalam rangka menjalin kemitraan yang aktif antara Polri dengan kelompok pemuda dalam mewujudkan kamtibmas yang kondusif, Brigadir Anton Isfianto Babhinkamtibmas Kel. Temas Polsek Batu melaksanakan kegiatan Sambang kepada tokoh pemuda Sdr. Riyanto warga Jl. Imam Bonjol Rt. 01 Rw.08 Kel. Temas Kec. Batu Kota Batu. Kamis 3 Mei 2018

Dalam kegiatan tersebut Brigadir Anton Isfianto menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas kepada tokoh pemuda setempat. Bhabinkamtibmas berharap kepada pemuda agar berperan serta dalam Harkamtibmas di lingkungannya dan menjadi pelopor bagi pemuda lainnya dalam memerangi Narkoba.

Selain itu Bhabinkamtibmas juga menyampaikan agar pemuda ikut berpartisipasi dalam meningkatkan keamanan di lingkungan tempat tinggalnya dan segera berkoordinasi dengan Bhabinkamtibmas setempat apabila menjumpai tindak kriminalitas atau ada informasi berkaitan dengan kamtibmas

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Bagikan Stiker Tamu

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Bagikan Stiker Tamu

Bhabinkamtibmas Polsek Batu Polres Batu Bagikan Stiker Tamu Wajib Lapor

Dalam rangka menumbuhkan kesadaran dan partisipasi masyarakat terhadap situasi kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan. Songgokerto Polsek Batu Bripka Junaedy Salam melaksanakan kegiatan sambang warga/door to door system kepada Tokoh Masyarakat Bpk. Sutomo warga Rt. 02 Rw. 04 Kel. Songgokerto Kec. Batu Kota Batu. Kamis 3 Mei 2018 Jam 11.00 Wib.

Bripka Junaedy Salam dalam kesempatan ini menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas tentang peningkatan peran Tomas dalam membantu Polri di bidang pemeliharaan kamtibmas. Melalui peran tokoh masyarakat dapat membantu menjaga kerukunan kedamaian antar umat beragama dan saling toleransi tidak mudah terpengaruh isu berita di media sosial atau hoaks yang berbau SARA.

Bhabinkamtibmas juga menyampaikan kepada warga lainnya untuk lebih meningkatkan kewaspadaan di lingkungannya serta agar mengaktifkan kembali Siskamling dan tamu wajib lapor 1×24 jam kepada ketua RT/RW setempat. Selanjutnya Bhabinkamtibmas memberikan stiker himbauan tamu wajib lapor kepada Bpk.Sutomo selaku Tokoh Masyarakat.

Polsek Batu Polres Batu Sambang Pertokoan Tingkatkan Keamanan

Polsek Batu Polres Batu Sambang Pertokoan Tingkatkan Keamanan

Tingkatkan Keamanan, Polsek Batu Sambang Pertokoan

 

Sebagai aplikasi dari bentuk tugas pokok Kepolisian dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat, Bripka Andi Prima Kanit Binmas Polsek Batu melaksanakan kegiatan door to door sambang dan berkunjung ke pertokoan emas. Kamis 3 Mei 2018 jam 13.00 Wib.

 

Kali ini Bripka Andi Prima berkunjung ke toko emas Hidayah milik Bapak Rusdi yang berlokasi di Pasar Batu Jl. Dewi Sartika Kel.Temas Kec. Batu Kota Batu. Bripka Andi Prima dalam kesempatan ini menyampaikan beberapa pesan kamtibmas kepada pemilik toko emas agar lebih meningkatkan kewaspadaan di sekitar lingkungan toko.

Sebagai upaya pencegahan kerawanan tindak kriminalitas agar pemilik toko emas memasang monitor CCTV, selain itu agar diupayakan untuk memasang teralis besi sebagai sekat atau pembatas jarak antara penjual dan pembeli. Dan apabila menjumpai hal yang mencurigakan atau informasi berkaitan dengan kamtibmas agar segera menghubungi petugas Kepolisian.

Polsek Batu Polres Batu DDS Satpam Tingkatkan Keamanan

Polsek Batu Polres Batu DDS Satpam Tingkatkan Keamanan

Tingkatkan Keamanan, Polsek Batu Polres Batu DDS Satpam

 

 

Untuk meningkatkan sinergitas antara Polri dengan masyarak

at dalam meningkatkan keamanan di wilayah hukum Polsek Batu, Bripka Agung Widodo selaku Bhabinkamtibmas Kelurahan Sisir melaksanakan kegiatan door to door system kepada Bpk.Inung selaku anggota Satpam Hotel Christal Inn Batu bertempat di Jl.Diponegoro Kel. Sisir Kec. Batu Kota Batu. Kamis 3 Mei 2018 jam 14.00 Wib.

Dalam kesempatannya Bripka Agung Widodo menyampaikan dan memberikan pesan himbauan kamtibmas kepada anggota satpam untuk berperan serta sebagai pengemban fungsi kepolisian sebagai mitra Polri aktif dalam bekerjasama untuk memelihara kamtibmas khususnya di lingkungan kerja.

Bhabinkamtibmas juga berpesan agar Satpam lebih meningkatan kemampuan dalam mengamankan lingkungan tempat kerjanya secara swakarsa sehingga dapat mengatasi ancaman gangguan kamtibmas. Disampaikan juga agar Satpam lebih humanis dalam mengaplikasikan 3 S (Senyum, Sapa, Salam) kepada tamu/pengunjung Hotel Christal Inn.

DDS diharapkan dapat meningkatkan kemitraan yang aktif antara Polri dengan kelompok pam swakasrsa khususnya anggota Satpam sebagai upaya pencegahan/preemtif setiap potensi kerawanan gangguan kamtibmas untuk mewujudkan situasi yang aman, damai dan kondusif.

Polsek Bumiaji Polres Batu Lakukan Patroli Wisata

Ciptakan Situasi Kondusif, Polsek Bumiaji Polres Batu Lakukan Patroli Wisata

Polres Batu dan Polsek jajaran terus berupaya menciptakan situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Batu agar tetap aman dan kondusif.

Berbagai kegiatan dilakukan mulai dari kegiatan patroli, sambang desa atau door to door system sampai kegiatan pembinaan dan penyuluhan di sekolah-sekolah.

Salah satu bentuk kegiatan yang dilakukan anggota Polsek Bumiaji yakni melaksanakan kegiatan patroli objek vital khususnya tempat wisata yang berada di wilayah hukum Polsek bumiaji.

klKali ini dua tempat wisata yakni taman rekreasi Selecta dan Coban Talun mendapat kunjungan dari 2 anggota Polsek bumiaji (03/05/2018).

Himbauan Kamtibmas tak lupa disampaikan anggota Polri tersebut kepada petugas parkir tempat wisata agar selalu mengingatkan kepada pemilik kendaraan untuk mengunci ganda sepeda motor ataupun mengunci pintu pada kendaraan roda empat.

Kepada pengunjung juga dihimbau agar selalu waspada terhadap sanak saudara terutama anak-anak agar selalu dalam pengawasan serta terhadap barang bawaan untuk meminimalisir terjadinya tindak kriminalitas.

Kegiatan yang ini juga dimaksudkan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada pengunjung tempat wisata sebagai bentuk pelayanan prima Kepolisian.

Bhabin Polsek Bumiaji Polres Batu Sambangi Kelompok Tani

Bhabin Polsek Bumiaji Polres Batu Sambangi Kelompok Tani

habinkamtibmas Desa Punten Polres Batu Sambangi Kelompok Tani

Dengan profesional serta tetap humanis pada hari kamis  (3/5/2018 ) pukul 19.00 Wib s/d 10.00 wib Bhabinkamtibmas Ds.Punten melaksanakan giat binluh Binpolmas kepada kelompok tani Dsn. Kungkuk Ds. Punten.

Dalam kegiatan Binpolmas, Bhabinkamtibmas menyampaikan agar menjaga kerukunan sesama petani.

Memastikan apabila meninggalkan rumah dlm keadaan terkunci dan kompor maupun listrik dalam  keadaan aman.

Apabila membawa kendaraan parkir di tempat yang mudah di awasi dan di kunci ganda.Apabila ada pendatang atau tamu 1×24 jam segera lapor rt rw setempat.

Serta apabila ada permasalahan segera koordinasi dengan Bhabinkamtibmas agar dapat diselesaikan secara musyawarah bersama/Problem Solving.

Polsek Bumiaji Polres Batu Berikan Rasa Aman Tingkatkan Poros Pagi

Polsek Bumiaji Polres Batu Berikan Rasa Aman Tingkatkan Poros Pagi

Berikan Rasa Aman, Polsek Bumiaji Polres Batu Giatkan Poros Pagi

Untuk memberikan rasa aman dan kelancaran arus lalu lintas di pagi hari, Kapolsek Bumiaji Akp Nyoto Gelar , S.H. memerintahkan anggotanya untuk tepat waktu dalam melaksanakan pengaturan arus lalu lintas dan membantu penyeberangan anak-anak sekolah maupun orang tua yang sedang mengantarkan anak – anaknya untuk berangkat ke Sekolah.

Menindaklanjuti perintah dari Kapolsek Bumiaji, anggota serentak sebar lebar melaksanakan giat poros pagi di beberapa Sekolah dan simpul jalan yang rawan laka maupun macet. Kamis/3-Mei -2018 /06.30 Wib.

Kegiatan Poros Pagi tersebut harus dilaksanakan oleh seluruh anggota Operasional karena banyaknya aktivitas masyarakat di pagi hari, ada yang berangkat untuk bekerja maupun mengantar anak-anaknya menuju ke sekolah sehingga dapat menyebabkan arus lalulintas menjadi ramai.

“Untuk itu saya ingin anggota saya agar tepat waktu dalam melaksanakan Poros Pagi dan hadir di tengah-tengah masyarakat demi membantu kelancaran arus lalu lintas maupun memberikan rasa aman kepada semua pengguna jalan” tambah Kapolsek Bumiaji.

Kegiatan Poros Pagi merupakan atensi dari Bapak Kapolres Batu AKBP Budi. Hermanto, S.I.K, M.Si  kepada seluruh anggotanya agar selalu siap dan tepat waktu dalam membantu pengaturan arus lalu lintas dan penyeberangan adik -adik Sekolah saat jam berangkat maupun pulang Sekolah khususnya dan pengguna jalan pada umumnya.

Polsek Bumiaji Polres Batu Lebih Dekat Dengan Giat Sambang

Polsek Bumiaji Polres Batu Lebih Dekat Dengan Giat Sambang

Lebih Dekat Dengan Warga Polsek Bumiaji Giat Sambang

Polsek Bumiaji lebih dekat dengan warga, hal tersebut tidak lepas dari program sambang desa yang selalu diingatkan oleh Kapolsek Bumiaji Akp Pujiyono, S.H. kepada anggotanya agar senantiasa hadir di tengah aktifitas warga binaannya dalam meningkatkan sinergitas antara Polsek Bumiaji dengan warganya. Sehingga keberadaan personil polri di masyarakat membuat kesejukan dan kedamaian sesuai dengan harapan Kapolres Batu AKBP Budi Hermanto, S.I.K., M.Si.

Anggota Polsek Bumijai Polres Batu Bripka Vivi Sandi menindaklanjuti petunjuk Kapolsek Bumiaji melaksanakan kegiatan sambang desa bersilaturahmi ke kediaman  warga binaannya yang baru pulang dari menunaikan Ibadah Haji Bpk. H Wiryono yang bertempat di Dsn. Gerdu Desa Tulungrejo Kec. Bumiaji Kota Batu. Kamis/3 -Mei – 2018.

Anggota Polsek beserta warga yang hadir mendo’akan atas kepulangannya dengan selamat dan sehat serta menjadikannya haji yg mabrur. Sebagai Anggota Polsek Bumiaji Bripka Vivi Sandi tak henti-hentinya mendekatkan diri dengan masyarakat dalam rangka mempererat tali silaturahmi.

“Selain pelaksanaan tugas, sebagai mahluk sosial sudah sewajarnya dan sepatutnya kita dekat dengan masyarakat. Tanpa dukungan dan kerjasama dengan masyarakat apalah arti seragam Polri yang melekat di badan kita,” ujar Bripka Vivi Sandi.

Door To Door System Bhabin Desa Sidomulyo Polsek Batu Kota Sambang Kasatgas Linmas Sidomulyo

Door To Door System Bhabin Desa Sidomulyo Polsek Batu Kota Sambang Kasatgas Linmas Sidomulyo

Door To Door System Bhabin Desa Sidomulyo Polsek Batu Kota Sambang Kasatgas Linmas Sidomulyo

Dalam rangka harkamtibmas dan peningkatan kepercayaan masyarakat terhadap Polri Bhabin Desa Sidomulyo Polsek Batu Kota Brigadir.Aris Chandra pada hari Rabu (02/05/2018) pukul.15.00 Wib s/d pukul.16.00 Wib.

Telah melaksanakan kegiatan sambang Bpk.Misnu Kasatgas Linmas Desa Sidomulyo Kec.Batu.

Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas
Partisipasi anggota Linmas dalam harkamtibmas.

Menjalin kerjasama dalam peningkatan PAM swakarsa di lingkungan menjelang Pilgub Jatim 2018.

Apabila ada informasi Kamtibmas membutuhkan layanan Kepolisian segera hubungi Call Center 110 Polres Batu.

Kegiatan ini sebagai wujud kehadiran Bhabinkamtibmas dalam memberikan rasa aman dan nyaman melalui kunjungan kemitraan dalam menciptakan sikon kamtibmas yang aman kondusif.