Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Bersama 3 Pilar Mengadakan Pengajian dan Menyantuni Anak Yatim

Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Bersama 3 Pilar Mengadakan Pengajian dan Menyantuni Anak Yatim

Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Bersama 3 Pilar Mengadakan Pengajian dan Menyantuni Anak Yatim

Pada tgl 20/10/2017 pukul 15.00 wib babinkamtibmas ds junrejo Aipda Bambang HS bersama 3 pilar adakan pengajian dan santunan anak yatim di kantor balai desa junrejp kec junrejo kota batu.

Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka menyambut tahun baru islam 1439 H serta diisi ceramah agama oleh KH Anas Fauzi dari kota Malang

Dalam ceramahnya ustad KH Anas Fauzi mengatakan perlu adanya berbagi suka khusus nya pada anak yatim piatu dan memang sebagian rejeki kita itu milik orang lain kata ustad.

Selama kegiatan berlangsung berjalan aman dan tertib.

Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Melaksanakan Pengamanan Penebangan Pohon Guna Pelebaran Jalan.

Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Melaksanakan Pengamanan Penebangan Pohon Guna Pelebaran Jalan.

Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Melaksanakan Pengamanan Penebangan Pohon Guna Pelebaran Jalan.

Pada hari jumat tgl 20/10/2017 pukul 09.00 wib Kanit sabhara polsek junrejo Aiptu Abdul Aziz beserta 3 anggota melaksanakan penga manan penebangan pohon di jl Ir Soekarno beji junrejo kota Batu.

Penebangan pohon tersebut dimaksudkan untuk pelebaran jalam Ir soekarno guna antisi pasi kepadatan arus lalin setelah dibukanya tempat rekreasi jatim park 3 di Batu.

Dikarenakan rawan macet maupun padat arus maka kanit sabhara polsek junrejo berinisiatif untuk penjagaan dan pengaturan arus lalin.

Disamping pengaturan dan penjagaan lalin kanit sabhara juga ikut menggergaji kayu bersama dinas pekerjaan umum maupun masyarakat.

Tanggapan masyarakat terhadap polri yang melaksa nakan pengamanan maupun ikut kerja bhakti tetsebut dinilai positif oleh masyarakat

Selama kegiatan berlangsung berjalan aman tertib dan lancat.

Polres Batu Mengawal Kirap Tumpeng Desa Mojorejo

Polres Batu Mengawal Kirap Tumpeng Desa Mojorejo

Polresbatu.id
-pada hari Sabtu tanggal 21 Oktober 2017 dimulai pada pukul 10.00 s/d 13.30 wib bertempat di Desa Mojorejo Kecamatan Junrejo Kota Batu telah dilaksanakan kegiatan Kirab Tumpeng dalam rangka selamatan Desa Mojorejo yang dikuti oleh sekitar 1500 orang dari 8 RW yang ada di Desa Mojorejo.

Hadir dalam giat tersebut antara lain :- Suwarno ( Kepala Desa Mojorejo ).- Sudiono ( Anggota DPRD Kota Batu ).- Perangkat Desa, BPD, LPMD Desa Mojorejo.- Warga masyarakat Desa Mojorejo.  Titik pemberangkatan kirab Tumpeng dibagi perdusun ( Dusun Ngandat dan Dusun Kajang ).Adapun rute yang dilalui dalam Kirab Tumpeng sebagai berikut :-Dusun Ngandat start RW.06 Jalan Mojowangi – Pertigaan Jalan Mojopahit – Buk anyar – Jalan Ir. Soekarno – Finish Kantor Desa Mojorejo yang baru.

Rute Kirab Tumpeng Dusun Kajang Start Polindes – Kajang Lor – Kajang tengah – belok kanan Alfa mart Mojorejo – belok kanan Jalan Ir. Soekarno – Finish Kantor Desa Mojorejo yang baru.personil pengamanan terbuka maupun tertutup terdiri dari Sabhara Polres Batu, Lalu lintas, Intelkam, Reskrim dan personil Polsek Junrejo serta Linmas Desa Mojorejo.

– Makna dari kegiatan kirab Tumpeng adalah sebagai bentuk rasa syukur atas anugerah yang telah diberikan oleh Tuhan YME, berupa panen hasil bumi yang melimpah.
– Sebagai bentuk rasa kebersamaan, persatuan dan kesatuan warga Desa Mojorejo yang mempunyai latar belakang Agama yang berbeda – beda tetapi tetap bersatu dalam kerangka Bhineka Tunggal Ika.

– Dalam kegiatan kirab Tumpeng juga ditampilkan berbagai macam kesenian Drum band, Kuda Lumping, Barongan serta kesenian daerah lainnya.
– Arus lalu lintas sepanjang Jalan Ir. Soekarno dari Buk Anyar sampai dengan simpang tiga Ngandat sempat terjadi kemacetan saat para peserta melewati Jalan Ir. Soekarno Desa Mojorejo menuju lokasi Finish di Kantor Desa Mojorejo yang baru.

BHABINKAMTIBMAS DESA SUMBEREJO POLSEK BATU KOTA POLRES BATU MENYAMBANGI DAN PEMBINAAN JURU PARKIR SMK NEGERI 03 BATU

BHABINKAMTIBMAS DESA SUMBEREJO POLSEK BATU KOTA POLRES BATU MENYAMBANGI DAN PEMBINAAN JURU PARKIR SMK NEGERI 03 BATU

BHABINKAMTIBMAS DESA SUMBEREJO POLSEK BATU KOTA POLRES BATU MENYAMBANGI DAN PEMBINAAN JURU PARKIR SMK NEGERI 03 BATU

Dalam rangka menumbuhkan kesadaran partisipasi masyarakat terhadap kamtibmas dan mendukung kegiatan Ops Bina Kusuma Semeru 2017.

BRIPKA.IVAN HARIYONO Bhabinkamtibmas Desa.Sumberejo Polsek Batu Kota.Pada hari Jumat 20 Oktober 2017 pukul.12.30 Wib.

Telah melaksanakan kegiatan Sambang dan pembinaan kepada anggota juru parkir di SMK Negeri 03 Batu Dusun.Santrean Desa.Sumberejo Kec.Batu Kota Batu.

BRIPKA.IVAN HARIYONO selaku Bhabinkamtibmas Desa.Sumberejo l, menyampaikan pesan pesan dan himbauan kamtibmas kepada anggota juru parkir :
1.Partisipasi jukir dalam harkamtibmas.
2.Peningkatan kewaspadaan di lingkungan selektif terhadap keluar masuk ranmor.
3.Pemasangan kunci ganda pada kendaraan bermotor antisipasi tindak curanmor.
4.Setiap pengendara motor yang parkir agar melengkapi STNK ranmor yang masih berlaku.
5.Segera informasikan kepada Polri apabila menjumpai tindakan pekat yang ada di lingkungan tempat tinggal

Kegiatan di lanjutkan dengan penyerahan sarana kontak Bhabinkamtibmas berupa senter merah/parkir kepada Sdr.Riono.

Selama kegiatan berjalan aman lancar dan kondusif.

Polres Batu Memberikan Pengamanan Dzikir Akbar Al Khidmah Di Halaman Masjid Brigjen Sugiono Dalam rangka HUT Kota Batu Yang ke 16 thn

Polres Batu Memberikan Pengamanan Dzikir Akbar Al Khidmah Di Halaman Masjid Brigjen Sugiono Dalam rangka HUT Kota Batu Yang ke 16 thn

Polresbatu.id-Pada hari Sabtu 21 Oktober 2017 Jam 07.30 s/d 10.25 Wib di Halaman Masjid Brigjen Soegiyono telah dilaksanakan kegiatan Dzikir Akbar Majelis Dzikir Al Khitmah dalam rangka HUT Kota Batu ke 16 yang dihadiri ± 300 orang.

Hadir dalam kegiatan :- Ketua Majelis Dzikir Al khitmah Adzim Fanani.- Habib Umar Hadad.- Ir. Punjul Santoso (Plt. Walikota Batu).- KH. Nuryasin (Ketua MUI).- Nur Rohman (Wakil Ketua DPRD Kota Batu).
– H.A. Budiono (Ketua NU).- HJ. Dewanti Rumpoko (Penggerak PKK Kota Batu).- Letkol Shohibul Ilmi (Ndan YONKES Malang).- Perwakilan Arhanud, Kodim 0818, Poltekad, dan Dohar Sista.- Toga dan Tomas Kota Batu.
– SKPD se Kota Batu.- Guru serta Siwa-siswi SMK, SMA, MA Kota Batu.- Jamaah Dzikir Al Khitmah.
– PWRI Kota Batu.

Adapun rangkaian kegiatan antara lain sbb :1. Jam 07.30 Wib Pembukaan.2. Jam 07.40 Wib Dzikir dan Sholawat Maulidur Rosul.3. Jam 09.25 Wib Sambutan Ketua penyelenggara Majelis Dzikir Al Khitmah.4. Jam 09.32 Wib Sambutan dari Ir. Punjul Santoso (Plt. Walikota Batu)5. Jam 09.40 Wib Letkol Shohibul Ilmi (Ndan YONKES Malang)6. Jam 09.45 Wib Tauziyah KH. Hamsawi dari PC. NU Kota Malang.7. Jam 10.20 Wib Do’a Penutup.

Selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman, tertib dan kondusif.

Setelah Kurve Di Monumen Status quo Kapolres Batu Bercengkrama Dengan Pelaku Sejarah Berdirinya Monumen

Setelah Kurve Di Monumen Status quo Kapolres Batu Bercengkrama Dengan Pelaku Sejarah Berdirinya Monumen

Polresbatu.id-Pada hari Sabtu tgl 21 Oktober 2017 jam 07.30 s/d 11.30 Wib bertempat di Monumen Perjuangan Status Quo & Mapolsek Pujon telah berlangsung giat Korve Monumen & Silaturahim tatap muka dengan pelaku Sejarah di Pujon.

Hadir dalam Giat tsb antara lain :1. Kapolres Batu AKBP. BUDI HERMANTO, SIK, MSi
2. Wakapolres Batu KOMPOL NURMALA, SH, SIK 3. Kapolsek Pujon AKP. MOCH BUDIARTO, SH
4. PeJabat Utama Polres Batu.5. Camat Pujon Drs. MOELYONO.6. Pelaku Sejarah Bpk. OESODO AGARIEFAN ( legiun Veteran Republik Indonesia) .7. Bpk. SUPENO ( adik Kandung Pahlawan Bpk. Kacung / AK PERMADI Polisi yg gugur saat melawan Belanda ) .8. Sdr. EKO dkk ( Komunitas Poejon Tempoe Doeloe 65391 )

Rangkaian kegiatan sbb : 1. Apel persiapan Korve monumen Perjuangan Status Quo di Mapolsek Pujon
2. Kapolres Batu bersama PJU Polres batu beserta Anggota melaksanakan giat Korve di Monumen Perjuangan Status Quo .3. Silaturahim & Tatap Muka bersama Pelaku Sejarah & keluarga Pahlawan serta Komunitas Poejon Tempoe Doeloe 65391 ) terkait dengan Sejarah Perjuangan Para Pejuang dalam melawan Belanda)

Keharmonisan Bhabin dengan Warga Sehingga Kejadian Apapun Dapat Terpantau

Keharmonisan Bhabin dengan Warga Sehingga Kejadian Apapun Dapat Terpantau

BHABINKAMTIBMAS DESA SUMBER BRANTAS POLSEK BUMIAJI BERHASIL MENEMUKAN BARANG BUKTI HASIL PERAMPASAN.

Polresbatu.id-Batu ; Jum’at (20/10/2017).Bhabinkamtibmas Desa Sumber Brantas Brigpol Dul Didit kesehariannya adalah sering berada di Desa binaannya maka setiap ada kejadian maupun ada kegiatan yg dilakukan oleh warganya selalu memberitahu dan koordinasi.Sabtu,21/10/2017

Maka Bhabinkamtibmas Desa Sumber Brantas Brigpol Didit yang selalu dekat baik terhadap Perangkat Desa maupun Warganya, pada saat ada kejadian telah di ketemukan 2 (dua) orang yang diduga korban dari Kejahatan Perampasan Kendaraan Truk yang ada muatannya, begitu mendapatkan laporan dari warga masyarakatnya melalui telpon dengan sigap dan tanggap mendatangi di tempat kejadian (TKP) pada pukul 07.00 wib.

Setelah mengetahui bahwa 2 (dua) orang tsb sebagai korban kejahatan Perampasan sebagaimana pasal 365 KUHP, maka dg segera menghubungi Kapolsek Bumiaji AKP Pujiyono,SH dan Kanit Reskrim.

Selanjutnya setelah melihat kondisi korban ada luka maka di bawa ke rumah warga utk sementara sambil menunggu mobil Patroli Polsek Bumiaji utk dibawa ke Puskesmas terdekat.

Dalam pemeriksaan sementara oleh anggota Reskrim Polsek Bumiaji bahwa kejadian sekira jam 03.00 wib di Wilayah Kec.Pujon Kab.Malang, kemudian Brigpol Dul Didit selaku Bhabinkamtib dengan inisiatif naluri Kepolisiannya dengan mempertimbangkan estimasi waktu berupaya mencari kendaraan hasil dari kejahatan dan akhirnya berhasil di ketumukan di dekat pusat oleh-2 khas Kota Batu Harumanis Jl.Raya Mojorejo Kec.Junrejo Kota Batu beserta muatannya yg masih lengkap berupa Batu Alam pada pukul 08.40 wib, sedangkan utk pelaku sudah tidak ada, selanjutnya menghubungi Reskrim Polsek Bumiaji.

Penyuluhan Narkoba Diberikan Bhabin Agar Masyarakat Tahu Bahayanya Narkoba

Penyuluhan Narkoba Diberikan Bhabin Agar Masyarakat Tahu Bahayanya Narkoba

Bhabinkamtibmas Polres Batu Giat Binluh Bahaya Penyalahgunaan Narkoba

Polresbatu.id-Pada hari jum’at 20 Oktober 2017 pukul 19.30 Wib s/d pukul 22.00 Wib.Bhabinkamtibmas Brigadir Ainul Heri melaksanakan giat binluh kepada warga /jamaah tahlil yang bertempat di rumah bapak M.Sofyan rt.08 rw.05 desa Pujonlor kecamatan Pujon kabupaten Malang.

Dalam giat tersebut bhabinkamtibmas memberikan binluh tentang kamtibmas dan bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan remaja .

Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas memberikan himbauan agar para pemuda maupun warga tidak terjerumus kedalam dunia narkoba yang berdampak pada kerugian bagi penguna itu sendiri,keluarga dan lingkungannya.

Dan apabila warga mengetahui adanya peredaran maupun penyalahgunaan narkoba agar menghubungi Polsek Pujon atau petugas Bhabinkamtibmas agar peredarannya dapat dicegah karena merugikan bagi generasi bangsa.

Selama kegiatan binluh berlangsung berjalan dengan aman dan lancar.

Bhabin Songgokerto Rajin Pasang Banner Dan Nimbrung Kewarga

Bhabin Songgokerto Rajin Pasang Banner Dan Nimbrung Kewarga

DUKUNG OPS BINA KUSUMA SEMERU 2017 BHABIN KEL. SONGGOKERTO POLSEK BATU KOTA PASANG BANNER HIMBAUAN KAMTIBMAS

Polres Batu.id-Bhabinkamtibmas Kelurahan.Songgokerto BRIPKA.JUNAEDY SALAM.
Pada hari Jumat 20 Oktober 2017 pukul.20.00 Wib bertempat di Warung Ketan milik Bpk.Puji Jalan.Arumdalu Songgoriti Kelurahan.Songgokerto Kec.Batu Kota Batu.

Telah melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi kepada warga di lingkungan RW.01 Songgoriti.

Dalam kegiatan ini menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas kepada warga yang hadir tentang berlakunya Operasi Kepolisian terpusat yaitu Ops Bina Kusuma Semeru 2017 yang mengedepankan Binmas sebagai pengemban fungsi kepolisian di bidang pencegahan.

Selain itu juga di himbau peran serta warga untuk berpartisipasi dalam kamtibmas tingkatkan kewaspadaan dan pengawasan kepada anak pelajar terutama masalah kenakalan remaja, narkoba miras dan tawuran pelajar.

Selanjutnya di pasang Banner himbauan kamtibmas dalam mendukung kegiatan Ops Bina Kusuma Semeru 2017.

Kegiatan ini dalam rangka menjalin kemitraan yang erat Polri bersama instansi sekolah sebagai upaya preemtif melalui silaturahmi untuk, menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

Warga pesanggrahan ,Bhabin Selalu memberikan Himbauan Dukung Ops Bina Kusuma

Warga pesanggrahan ,Bhabin Selalu memberikan Himbauan Dukung Ops Bina Kusuma

DDS BHABIN DESA PESANGGRAHAN POLSEK BATU KOTA KEPADA WARGA SAMPAIKAN PESAN HIMBAUAN DUKUNG OPS BINA KUSUMA SEMERU 2017

Dalam rangka bangun kesadaran partisipasi masyarakat terhadap kamtibmas dan mendukung kegiatan Ops Bina Kusuma Semeru 2017.

Pada hari Jumat 20 Oktober 2017 pukul.19.20 Wib s/d 20.15 Wib.
Bhabin Desa.Pesanggrahan Polsek Batu Kota Bripka.Eko Harianto.

Telah melaksanakan kegiatan DDS dan berkunjung kepada warga usaha meubel Bpk.Riyadi warga Jalan. Cempaka RT.02 RW.04 Desa. Pesanggrahan Kec.Batu Kota Batu.

Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan pesan dan himbauan kamtibmas terkait berlakunya Ops Bina Kusuma Semeru 2017 mengajak peran serta dari Tomas bersama Polri turut partisipasi dalam pemeliharaan kamtibmas.

Kegiatan DDS ini merupakan cara preemtif yang di lakukan oleh Polri khususnya Bhabinkamtimas untuk memastikan wilayah di desa binaan dalam keadaan kondusif dengan menjalin kemitraan yang erat dengan warga.

Bripka.Eko Harianto sampaikan pesan dan himbauan kamtibmas terkait dengan pelaksanaan Ops Bina Kusuma Semeru 2017.
Hindari dan Cegah Keluarga Anda dari
.NARKOBA dan MIRAS.
.PREMANISME.
.PERKELAHIAN ANTAR WARGA.
.JUDI.
.KENAKALAN REMAJA.
.KDRT dan KEKERASAN PADA ANAK.

Kegiatan DDS ini sebagai upaya preemtif Polri yang mengedepankan fungsi Binmas pencegahan potensi gangguan kamtibmas untuk mewujudkan situasi yang aman dan kondusif.