Bhabinkamibmas Songgokerto Polsek Batu Polres Batu Melaksanakan Sambang Ke Paguyuban Pramuwisata Di Songgoriti
Dalam rangka harkamtibmas upaya preemtif Polri cegah pengaruh berita hoax yang tidak jelas kebenarannya pada hari Kamis 5 April 2018 pukul.12.00 Wib s/d pukul.12.35 Wib Bripka Junaedy Salam Bhabin Kel. Songgokerto Polsek Batu Kota melaksanakan kegiatan sambang warga di wilayah tempat tugas Sambang ke Paguyuban Pramuwisata Songgoriti Kel.Songgokerto Kec. Batu.
Kegaiatan di lanjutkan dengan membuat VIDEO SARING SEBELUM SHARING BIJAK DALAM BERMEDSOS PAGUYUBAN PRAMUWISATA SONGGORITI dan Bhabinkamtibmas juga membagikan Striker TURN BACK HOAX dan BIJAK DALAM BERMEDSOS.
Kegiatan ini sebagai upaya preemtif Polri menggalang semua potensi masyarakat untuk cegah hoax wujudkan sikon kamtibmas yang aman dan kondusif.